Sejarah Peradaban Islam
2 mins read

Sejarah Peradaban Islam

Beri Penilaian

Sejarah Peradaban Islam
Oleh Dr. H. Anwar Sewang, MA

Sejarah secara etimologi bersal dari bahasa Arab “sejarah” yang mempunyai arti pohon kehidupan dan kita kenal bahasa ilmiah yakni history. History berasal dari kata benda yunani yaitu historia berarto sesuatu penjelasan sistematis mengenai seperangkat gejala alam, baik susunan kronologi yang merupakan faktor atua tidak didalam penjelasan, sedangkan dalam bahasa Arab sendiri. Istilah sejarah dikenal dengan tarikh, yakni cabang ilmu pengetahuan yang berkanaan dengan teknologi berbgai peristiwa. Menurut pembagian waktu, pengertian istilah sejarah itu dapat diartikan kedalam arti sempit dan arti luas.

Dalam arti sempit sejarah adalah dimulai semenjak manusia mengenal tulisan. Sedangkan sejarah dalam arti dalam arti luas adalah pengetahuan yang berhubungan dengan peristiwa-peristiwa dan kejadian-kejadian yang benar-benar terjadi didalam kehidupan masa lalu, termasuk kedalamnya masa prasejarah.

Description
Puji dan syukur penulis haturkan ke hadirat Allah SWT yang telah memberikan kekuatan lahir batin kepada penulis sehingga mampu menghasilkan sebuah tulisan berbentuk buku Ajar seperti ini. Buku yang diberi judul Sejarah Peradaban Islam ini dituliss untuk memenuhi kebutuhan mahasiswa di lingkugan Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Parepare secara khusus dan perguruan tinggi Agama Islam secara umum, baik swasta maupun negeri. Kajian sejarah peradaban islam yang dibahas dalam buku ajar ini telah disesuaikan dengan kebutuhan dan tujuan pengajaran di STAIN Parepare, oleh sebeb itu buku ini disusun dengan meetode mengkombinasikan dari berbagai sumber yang ada sehingga lebih mudah dipahami oleh mahasiswa. Penulis berusaha mewujudkan buku ini sebaik-baiknya, namun bukan tidak mungkin kekurangan dan kesalahan dtemui dalam lembaran-lembaran karya tulis ini. Karena itu, penulis mengharapkan kritikan yang konstruktif serta saran untuk kesepurnaan isi buku ini. Akhirnya penulis mengucapkan teriakasih dan pnghargaan yang tinggi kepada Ketua STAIN Parepare yag telah membantu secara moril maupun materil dalam penerbitan buku ini, serta kepada semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu, yang telah memberikan saran dalam penulisan buku ini. Semua bantuan penulis mendo’akan semoga Allah SWT membalasinya. Amiin!

DOWNLOAD

Sejarah Peradaban Islam.pdf by Yuriko Alessandro

Loading

Share this:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *