Terjemahan

1 min read

Terjemah Tanbihat al-Wajibat Li Man Yashna’ al-Maulid bi al-Munkarat

Buku terjemah salah satu kitab karya Hadlratus Syaikh KH. Muhammad Hasyim Asy’ari tentang peringatan Maulid Nabi Muhammad saw. ini ditulis oleh DR. Rosidin M.Pd.I.Kitab Aslinya bernama “Tanbihat al-Wajibat Li Man Yashna’ al-Maulid bi al-Munkarat”. Dalam Mukaddimahnya disebutkan, Bahwa terjadi perbedaan pendapat tentang Peringatan Maulid Nabi Muhammad saw. Namun Jumhur Ulama menegaskan bahwa peringatan hari kelahiran […]
1 min read

Fatwa Isu Penting – Al Habib Salim bin Ahmad bin Jindan

Fatwa Isu Penting – Putusan Ulama Besar IndonesiaAl Habib Salim bin Ahmad bin Jindan SIAPAKAH kaum Rafidlah itu? Mereka adalah orang-orang yang mengklaim, bahwa diri mereka mencintai keluarga Rasulullah SAW. Pada hal kenyataannya tidaklah demikian. Mereka menganggap diri mereka mengikuti jalan pembesar keluarga Rasulullah SAW seperti Imam Hasan dan Imam Husain, ayah mereka Imam ‘Ali, […]
1 min read

Terjemah Al Adzkar An Nawawi

Kita tentu mengenal kitab al-Adzkar al-Muntakhabatu min Kalaami Sayyidi al-Abraar karangan Imam Nawawi atau yang di kalangan pesantren lebih dikenal kitab al-Adzkar yang asinya membicarakan pasal-pasal dzikir, doa, wirid, dan sebagainya. Baik yang hanya ringkasan, kutipan, maupun pensarian dari kitab-kitab klasik.Al-Imam al-Allamah Abu Zakaria Muhyuddin bin Syaraf an-Nawawi ad-Dimasyqi, atau lebih dikenal sebagai Imam Nawawi,adalah […]
1 min read

Terjemah Bulughul Marom

Kitab Bulughul Maraam Min Adilatil Ahkam  adalah kitab yang sangat terkenal di kalangan pesantren-pesantren di Indonesia. Kitab ini merupakan salah satu karya besar al-Hafidz al-Asqalany selain Fathul Baari Syarhu Shahiih al-Bukhari. Buku ini Buku Terjemah Bulughul Maraam Min Adilatil Ahkam  adalah terjemahan yang sudah disesuaikan dengan syarahnya, sehingga mudah dimengerti masyarakat luas, dan mengurangi kesalahan pemahaman terhadap suatu […]

Makna Pesantren

Bahtsul Masail