Terjemahan

1 min read

Terjemah Tarikhul Islam – Imam Adz Dzahabi

Perlu diketahui. buku ini berjudul asli “Tarikhul lslam wa Thabaqdtil Masyahiri wal A’lam”, yang terdiri dari beberapa jilid. Jilid pertama, khusus membahastentang peperangan yang terjadi di masa Nabi. Jilid kedua, khusus membahas kehidupan Nabi, dari lahir hingga wafat, sehingga jilid ini dinamakan Tarjamatun Nabawiyah atau Sirah Nabawiyah. Jilid kedua inilah yang ada ditangan pembaca. Tidak […]
1 min read

Terjemah Risalatul Mudzakaroh

Kitab berjudul lengkap Risalatul Muzakarah Ma’al Ikhwan Wal Muhibbin ini ditulis untuk mengingatkan manusia akan hakikat penciptaan serta tujuan akhirnya. Bahwa tiada lain Allah menciptakan seorang hamba, kecuali hanyalah untuk beribadah kepada-Nya, dan dunia ini adalah masa perjalanan menuju sebuah alam yang abadi, yakni alam akhirat. Seyogyanya seorang hamba memahami dan mempersiapkan bekal sebanyak-banyaknya untuk […]
1 min read

Terjemah Maulid Barzanji

Kitab maulid barzanji adalah kitab yang berisi tentang sejarah perjalanan hidup sejak kelahiran Nabi Muhammad Saw (maulid). Oleh karena itu, kitabnya poppuler disebut sebagai kitab maulid. Karena ditulis oleh ulama’ dari Barzan, kitab Iqdul Jawahir ini lebih populer disebut sebagai “Al-Barzanji”. Nama pengarangnya adalah Sayyid Ja’far bin Hasan Al-Barjanzi (1128 H./1716 M.). Hingga sekarang, Al-Barzanji […]
2 mins read

Terjemah Fiqih Islam Wa Adillatuhu

Al Fiqhul Islami wa Adillatuhu salah satu karya popular Asy Syaikh Dr. Wahbah Az Zuhaili. Kitab ini merupakan kitab fiqh yang disusun dari pemikiran ulama klasik dari berbagai mazhab; baik Imam Syafii, Imam Maliki, Imam Hambali, Imam Hanafi, yang merupakan representasi dari ulama fiqh empat mazhab (madzahib al-arba’ah), maupun ulama terkenal lain di kalangan Sunni, […]

Makna Pesantren

Bahtsul Masail