Terjemahan

1 min read

Terjemah Bidayatul Mujtahid

Resensi Kitab Bidayatul Mujtahid Karya Ibnu Rusyd Beberapa sumber menyebutkan, kitab ini rampung dalam penulisannya sekitar tahun 1188 M saat beliau berumur 62 tahun, tepatnya saat menjabat sebagai Hakim Agung di Cordoba. Kitab ini mengupas tuntas argumentasi dan pandangan aliran-aliran fiqih, baik aliran tekstualis rasionalis, terhitung sejak zaman sahabat hingga abad sekitar abad ke-11 M. […]
1 min read

Terjemah Matan Zubad – Ibnu Ruslan

Kitab Shafawatu Zubad atau yang lebih dikenal dengan matan Zubad berisi tiga disiplin ilmu penting dalam Islam, yaitu ilmu tauhid, fiqih, dan tasawuf. Ibnu Ruslan menyusun matan ini dengan bentuk rajaz, sebagaimana yang lebih sering dipakai di beberapa kitab manzhumah yang ada. Meski berbentuk nazham, matan Zubad lumayan mudah dipahami bagi para pelajar atau pemula. […]
1 min read

Terjemah Al-Faraidul Bahiyyah

Kitab Al-Faraidul Bahiyyah adalah kitab yang berisi kaidah kaidah fiqih dalam bentuk nadhom atau puisi, karya Syeikh Abu Bakar bin Abil Qasim bin Ahmad bin Muhammad bin Abi Bakar bin Muhammad bin Sulaiman bin Abil Qasim bin Umar Al-Ahdal (984 H -1035 H), yang mengambil pedoman dari kitab tulisan Imam Jalaluddin Abdur Rahman As Suyuthi […]
3 mins read

Terjemah Al Majmu’ Syarah Al Muhadzdzab – Imam An Nawawi

Al-Majmu’ Syarh al-Muhadzab. Buku ini merupakan buku terbesar dan terpenting dari karya Imam Nawawi. Buku ini merupakan syarah dari buku al-Muhadzab karya Abu Ishak as-Syairazi (w 476) sekaligus sebagai buku syarah paling terkenal dan paling bagus dari pada syarah-syarah al-Muhadzab lainnya. Buku ini sangat tebal terdiri tidak kurang dari 30 jilid lebih. Dalam buku ini […]

Makna Pesantren

Bahtsul Masail